Anggota Komisi I (DPRD) Kota Bekasi Mengajak Untuk Berqurban

Advertorial813 Dilihat

Menurut Heri, disamping berqurban juga memupuk nilai kepedulian kepada sesama dan juga membentuk komunikasi sosial dengan melaksanakan agenda pemotongan hewan qurban.

“Dan yang terpenting pelaksanaan ini juga menjalankan syari’at dari para nabi yakni Nabi Ibrahim dan dilanjutkan oleh Nabi Muhammad,” jelasnya.

Ia menjelaskan, berqurban memiliki sebuah makna dimana sifat sifat hewan pada manusia dapat hilang dan menjadi manusia yang ideal.

“Dalam berqurban juga memiliki suatu makna yang dalam, yaitu bagaimana kita menyembelih sifat-sifat hewani pada manusia agar kita menjadi makhluk yang ideal dan memiliki nilai-nilai kebaikan,” tutupnya. (Adv/DPRD).

Komentar